Nepal Van Java merupakan sebutan dari kota Magelang yang memiliki keindahan alam seperti negara Nepal di Asia. Anda dapat menikmati keindahan alam tersebut dengan menggunakan VW tour Borobudur.
Panorama alam yang bisa Anda nikmati antara lain vibes pedesaan dengan perbukitan hijau dan udara sejuk di sekitarnya. Oleh karena itu VW safari Borobudur dari dolanndeso bisa menjadi pilihan saat berlibur ke kota Magelang.
Kelebihan Wisata VW Borobudur Dolanndeso
Dolanndeso merupakan salah satu jasa VW tour Borobudur terpercaya dengan beberapa kelebihan seperti berikut ini.
1. Harga Terjangkau
Tak perlu ragu untuk menggunakan jasa dolanndeso karena harga sewa VW borobudur disini sangatlah terjangkau. Apalagi jika Anda membawa rombongan untuk berlibur lebih dari 4 orang. Tentu semakin banyak membawa rombongan, maka biaya sewa akan semakin murah.
2. Pelayanan 24 Jam
Dolanndeso memberikan pelayanan selama 24 jam baik weekend maupun weekday. Artinya, para pengunjung bisa menikmati liburan tanpa takut tidak mendapatkan respon. Hubungi melalui via WhatsApp dengan layanan fast respon.
3. Antar Jemput
Dalam durasi waktu pelayanan 24 jam, dolanndeso bersedia melakukan antar jemput kepada para wisatawan kemanapun dan kapanpun. Sehingga Anda yang berasal dari luar kota tak perlu risau tidak kebagian alat transportasi ketika hendak berwisata di kota Magelang.
Baca Juga : Avilo Rent Car, Sewa Mobil Lepas Kunci di Jogja
Pilihan Tempat Wisata yang Bervariasi
Disini Anda juga bisa menikmati pilihan destinasi paket wisata VW Borobudur yang banyak, antara lain:
- Seni Batik
- Seni Gamelan
- Kerajinan Gerabah
- Home Industri Madu
- Home Industri Jamur
- Home Industri Kopi Luwak
- Home Industri Tahu
- Home Industri Kripik Singkong
- Home Industri Gula Jawa
- Home Industri Rengginang
Jenis dan Paket Wisata VW Borobudur
Dengan harga mulai 400 ribuan hingga 1 jutanan, Anda bisa menikmati keindahan Magelang bersama sanak keluarga. Pilihan paket yang ditawarkan pun sangat bervariasi, berikut ini daftarnya.
1. Short Trip
Paket wisata pertama merupakan jenis short trip dengan harga Rp450.000,00 per VW. Fasilitas yang akan Anda dapatkan yaitu durasi 2 jam untuk kunjungan 2 destinasi wisata view pegunungan dan persawahan.
2. Medium Trip
Selanjutnya ada medium trip dengan harga keliling Borobudur naik VW sebesar Rp600.000,00. Disini Anda akan mendapatkan durasi waktu 3 jam untuk kunjungan 3 destinasi wisata view persawahan dan pegunungan.
3. Long Trip
Jika ingin menikmati panorama alam lebih lama, gunakanlah paket long trip sebesar Rp750.000,00 per VW. Durasi waktunya yaitu 4 jam untuk 4 destinasi wisata.
4. One Day Trip
Kapan lagi pergi berlibur ke Magelang menggunakan VW? Paket one day trip sangat cocok untuk Anda yang ingin puas liburan selama 8 jam di Magelang!
5. Sunrise Trip
Paket wisata terakhir sangat cocok untuk pecinta sunrise pagi hari di spot Punthuk Setumbu. Harganya pun sangat terjangkau, hanya Rp700.000,00 per VW untuk menikmati pemandangan di atas bukit.
Dolanndeso sangat recomended sebagai jasa sewa VW Borobudur karena melayani wisatawan dengan sepenuh hati. Selain sudah terdaftar di instansi resmi, kami juga menyediakan asuransi perjalanan bagi para wisatawan.
Oleh karena itu, langsung saja lakukan reservasi VW tour Borobudur dengan menggunakan via WhatsApp atau bisa langsung kunjungi website resminya.